logo Kompas.id
›
Tokoh›Lukman Sardi, Layak Difilmkan
Iklan

Lukman Sardi, Layak Difilmkan

Musisi pengharum nama bangsa di mata dunia layak diabadikan kisah dan perjuangannya dalam karya-karya biopik.

Oleh
WISNU DEWABRATA
· 1 menit baca
Sutradara Lukman Sardi
ARSIP NUEL/POPLICIST

Sutradara Lukman Sardi

Seseorang layak disebut sebagai pahlawan yang berjasa ketika perjuangannya mampu mengharumkan nama bangsa dan tanah air, apalagi sampai ke kancah dunia. Siapa saja, tak peduli dari mana dan apa pun latar belakang profesinya.

Keberadaan mereka patut dihargai, salah satunya, dengan mengabadikan kisah hidup sekaligus perjalanan perjuangan mereka ke dalam sebentuk karya sinematografi, salah satunya film bergenre biopik.

Editor:
MOHAMMAD HILMI FAIQ
Bagikan
Memuat data...
Memuat data...
Memuat data...