logo Kompas.id
TokohNirmala Dewi, Benahi Mental...
Iklan

Nama dan Peristiwa

Nirmala Dewi, Benahi Mental Atlet

Persoalan mental atlet tidak bisa kita pandang remeh. Kita harus serius mengurusnya. Begitu kata Sekjen Perbasi Nirmala Dewi.

Oleh
BUDI SUWARNA
· 1 menit baca
Nirmala Dewi, Sekjen PP Perbasi
KOMPAS/PRIYOMBODO

Nirmala Dewi, Sekjen PP Perbasi

Sekretaris Jenderal Pengurus Pusat Persatuan Bola Basket Indonesia Nirmala Dewi selama dua tahun terakhir ini rajin mengikuti kelas mindfulness dan komunikasi di Soul of Speaking, Jakarta. Dari situ, dia merasa mendapat banyak pelajaran tentang bagaimana meningkatkan mental dan berkomunikasi secara efektif.

”Gua serius banget ngikutin kelas ini karena bisa langsung dipraktekin. Sampai sekarang, kalau ada kelas lanjutan, gua berusaha ikut,” ujar Nirmala, Senin (19/6/2023).

Editor:
DAHONO FITRIANTO
Bagikan

Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 16 dengan judul "Benahi Mental Atlet".

Baca Epaper Kompas
Terjadi galat saat memproses permintaan.
Memuat data...
Memuat data...