Pemilu 2024
Kampanye Pilpres 2024 dan Urgensi Menegakkan Etika Kampanye
Tiga pasangan capres-cawapres memulai masa kampanye Pilpres 2024 dengan mengusung program unggulannya.
/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2023%2F11%2F28%2F7c417bef-ad90-47c4-b2b7-ac6110659d05_jpeg.jpg)
Calon presiden nomor urut 1, Anies Rasyid Baswedan, berorasi di depan ratusan warga Tanah Merah, Jakarta Utara, pada hari pertama kampanye, Selasa (28/11/2023). Anies meminta warga Tanah Merah membagikan pengalaman saat dipimpinnya ketika menjabat sebagai Gubernur DKI Jakarta.
Kampanye pemilihan umum presiden dan wakil presiden sudah berlangsung satu pekan. Dimulainya masa kampanye pemilu presiden dan wakil presiden sejak 28 November 2023 turut disambut atensi warganet di media sosial.
Dinamika atensi ini dipantau melalui aplikasi Talkwalker pada pekan pertama kampanye (27 November 2023-3 Desember 2023). Konten kampanye Pemilu 2024 menghasilkan 268.638 atensi dengan memunculkan 1.295.609 interaksi warganet dari berbagi platform media sosial.
Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 17 dengan judul "Kampanye Pilpres 2024 dan Urgensi Menegakkan Etika Kampanye".
Baca Epaper Kompas