logo Kompas.id
β€Ί
Politik & Hukumβ€ΊDukungan Andra Soni-Dimyati di...
Iklan

Dukungan Andra Soni-Dimyati di Pilgub Banten Terus Bertambah, Bagaimana Nasib Airin?

Golkar mengaku tak merasa terancam dengan masifnya dukungan terhadap Andra-Dimyati. Mereka berkukuh mengusung Airin.

Oleh
WILLY MEDI CHRISTIAN NABABAN, KURNIA YUNITA RAHAYU
Β· 1 menit baca
Seusai berhasil mengantarkan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka menuju RI1 dan RI2, kini Koalisi Indonesia Maju kembali bermanuver berniat bersama lagi, memenangkan pilgub seluruh Jawa.
KOMPAS

Seusai berhasil mengantarkan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka menuju RI1 dan RI2, kini Koalisi Indonesia Maju kembali bermanuver berniat bersama lagi, memenangkan pilgub seluruh Jawa.

JAKARTA, KOMPAS β€” Pemberian rekomendasi dari DPP Partai Nasdem memperbesar dukungan terhadap Andra Soni-A Dimyati Natakusumah sebagai bakal calon gubernur dan wakil gubernur Banten. Hingga saat ini, pasangan itu sudah mengantongi dukungan 7 dari 10 parpol yang memiliki kursi di DPRD Banten. Besarnya dukungan kepada Andra-Dimyati mengancam nasib pencalonan Airin Rachmi Diany, kader Golkar yang sejak awal gencar mencari dukungan dari banyak parpol.

Sekretaris Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Partai Nasdem Willy Aditya menyerahkan rekomendasi kepada Andra-Dimyati di Nasdem Tower, Jakarta Pusat, Selasa (9/7/2024) petang. Willy didampingi pengurus Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Nasdem, yakni Jakfar Sidik, Fauzi Amro, Dedy Ramanta, dan Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Nasdem Banten Wahidin Halim.

Editor:
ANITA YOSSIHARA
Bagikan