Iklan
Kapten Timnas Anies-Muhaimin, M Syaugi: Optimistis Melihat Antusiasme Masyarakat Sangat Besar
Dalam setiap kunjungan Anies ataupun Muhaimin ke berbagai tempat, disebutkan antusiasme masyarakat sangat besar.
Optimisme untuk masuk dalam putaran kedua, bahkan memenangi Pemilihan Presiden 2024, terus menguat di kubu pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 1, Anies Rasyid Baswedan-Muhaimin Iskandar. Antusiasme masyarakat untuk mengikuti kampanye di banyak daerah terus menguat, sejalan dengan tren kenaikan elektabilitas Anies-Muhaimin di berbagai survei.
Berikut petikan wawancara Kompas dengan Kapten Tim Pemenangan Nasional Anies-Muhaimin, Muhammad Syaugi, di Rumah Perubahan, Jakarta, Jumat (19/1/2024).