logo Kompas.id
β€Ί
Politik & Hukumβ€ΊSoroti Nepotisme, TPDI...
Iklan

Soroti Nepotisme, TPDI Layangkan Somasi ke Presiden Jokowi

Advokat TPDI dan Perekat Nusantara menyomasi Presiden Jokowi. Salah satu aspek yang disorot adalah perihal nepotisme.

Oleh
CYPRIANUS ANTO SAPTOWALYONO
Β· 1 menit baca
Koordinator Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI) dan Perekat Nusantara Petrus Selestinus di kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu (6/12/2023). Beberapa saat sebelumnya TPDI dan Perekat Nusantara menyampaikan surat berisi somasi yang ditujukan kepada Presiden Joko Widodo agar segera menormalisasi kehidupan politik dan hukum di Tanah Air.
KOMPAS/CYPRIANUS ANTO SAPTOWALYONO

Koordinator Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI) dan Perekat Nusantara Petrus Selestinus di kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu (6/12/2023). Beberapa saat sebelumnya TPDI dan Perekat Nusantara menyampaikan surat berisi somasi yang ditujukan kepada Presiden Joko Widodo agar segera menormalisasi kehidupan politik dan hukum di Tanah Air.

JAKARTA, KOMPAS β€” Para advokat dari Tim Pembela Demokrasi Indonesia atau TPDI dan Perekat Nusantara melayangkan somasi kepada Presiden Joko Widodo. Somasi disampaikan karena banyak peristiwa dan fakta yang muncul pasca-putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 90 Tahun 2023, termasuk soal nepotisme di pemerintahan.

Nepotisme dilarang oleh ketetapan Majelis Permusyawaratan Rakyat dan juga Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggara Negara yang Bersih dan Bebas dari Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme.

Editor:
SUHARTONO
Bagikan