logo Kompas.id
Politik & HukumPresiden Jokowi: Kemampuan...
Iklan

Presiden Jokowi: Kemampuan Berkompetisi Menjadi Pilar Menjaga Kedaulatan

Sebagai rumah besar kaum nasionalis dan Marhaenis, Presiden Jokowi memandang Persatuan Alumni GMNI harus menjadi yang terdepan dalam merawat nasionalisme yang setia kepada Pancasila dan UUD 1945.

Oleh
Mawar Kusuma Wulan
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ooMKd8QZI5lVMFK8wk-Cp_YAVC8=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F12%2FWhatsApp-Image-2021-12-06-at-12.15.51-PM_1638794649.jpeg
MUCHLIS JR - BIRO PERS SEKRETARIAT PRESIDEN

Presiden Joko Widodo ketika membuka Kongres IV Persatuan Alumni Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (PA GMNI) Tahun 2021 secara virtual dari Istana Negara, Jakarta, Senin (6/12/ 2021).

JAKARTA, KOMPAS — Di tengah dunia yang semakin terbuka dengan interaksi dan disrupsi yang semakin tinggi, nasionalisme dan kedaulatan bangsa menghadapi tantangan-tantangan baru. Seiring gelombang globalisasi yang tidak terhindarkan lagi, mobilitas fisik antarnegara dan mobilitas barang serta uang menjadi semakin mudah. Mobilitas gagasan dan mobilitas pengetahuan pun makin tinggi melalui ranah digital.

”Konsekuensi globalisasi melahirkan dunia yang hiperkompetisi, dunia yang diwarnai oleh kompetisi yang super ketat. Oleh karena itu, satu pilar utama dalam menjaga kedaulatan adalah memenangkan kompetisi,” ujar Presiden Joko Widodo ketika membuka Kongres IV Persatuan Alumni Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (PA GMNI) Tahun 2021 secara virtual dari Istana Negara, Jakarta, Senin (6/12/ 2021).

Editor:
Antony Lee
Bagikan