logo Kompas.id
β€Ί
Politik & Hukumβ€ΊSang Begawan Hukum Itu...
Iklan

Sang Begawan Hukum Itu Berpulang

Bangsa ini kehilangan salah satu begawan hukum yang sumbangsih pemikirannya mewarnai perjalanan negeri ini. Muladi, Guru Besar Ilmu Hukum, yang pernah jadi menteri, hakim, dan jabatan lainnya, berpulang Kamis pagi ini.

Oleh
DIAN DEWI PURNAMASARI
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wXCyEKj248inHeIBzBbAZK0ahZI=/1024x1536/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2F679186e2-bbe3-4167-b09d-08d17f7a084e_jpg.jpg
Kompas/Wawan H Prabowo

Ketua Tim Perumus Kitab Undang-Undang Hukum Pidana Muladi

JAKARTA, KOMPAS β€” Guru Besar Ilmu Hukum Muladi meninggal dunia di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat Gatot Soebroto, Kamis (31/12/2020) pukul 06.45. Bangsa ini kehilangan seorang begawan hukum yang kaya ilmu dan bijaksana.

Muladi meninggal pada usia 77 tahun. Sebelum meninggal, Muladi beserta istri dan asisten rumah tangganya dinyatakan positif terpapar Covid-19. Mereka sama-sama dirawat di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Soebroto.

Editor:
susanarita
Bagikan