Iklan
Hiburan Rakyat Meriahkan HUT Satu Dasawarsa Bawaslu
JAKARTA, KOMPAS β Menjelang usia 10 tahun pada 9 April 2018, Badan Pengawas Pemilu menggelar serangkaian kegiatan dengan konsep hiburan rakyat.
Bersamaan dengan adanya kegiatan itu, Bawaslu juga mengharapkan tingginya partisipasi masyarakat dalam pelaksanaan Pilkada 2018 dan Pemilu 2019.