logo Kompas.id
OpiniTantangan Pendidikan Indonesia
Iklan

SDM Unggul

Tantangan Pendidikan Indonesia

Bank Dunia mengusulkan agar pembelajaran berfokus pada peserta didik dan penyediaan sumber belajar yang beragam.

Oleh
FASLI JALAL
· 1 menit baca
https://assetd.kompas.id/1x1PaLjBwRLNOibseez9QR2THT4=/1024x576/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2024%2F05%2F01%2F486632a9-4543-4029-a293-cecd9aa93aaa_jpg.jpg

Pendidikan memiliki peran penting dalam membentuk sumber daya manusia berkualitas sehingga manusia Indonesia mampu mendorong inovasi, mendukung pertumbuhan ekonomi, dan mewujudkan kesejahteraan bangsa. Indonesia menghadapi tiga tantangan besar sekaligus peluang untuk mencapai Indonesia yang maju dan sejahtera.

Pertama adalah mewujudkan Indonesia Emas pada 2045. Kedua, memastikan Indonesia memperoleh bonus demografi karena berlimpahnya angkatan kerja dibandingkan penduduk yang belum bekerja atau sudah selesai masa tugasnya. Terakhir, komitmen kita untuk mencapai 17 Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs).

Editor:
SRI HARTATI SAMHADI, YOHANES KRISNAWAN
Bagikan

Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 6 dengan judul "Tantangan Pendidikan Indonesia".

Baca Epaper Kompas
Terjadi galat saat memproses permintaan.
Artikel Terkait
Belum ada artikel
Iklan