Kualitas Pendidikan
30 Tahun Membenahi Guru
Disrupsi pendidikan tidak hanya terjadi lewat platform belajar digital/daring, tetapi juga lewat guru generasi Z.
/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2023%2F12%2F10%2Fd7d6797d-8300-4715-bdec-07e5ca8ace61_jpg.jpg)
Ilustrasi
Sejak tiga dekade lalu, pembenahan guru di Tanah Air menunjukkan dinamika yang luar biasa. Meskipun demikian, upaya tersebut belum sepenuhnya mampu mencapai standar kualitas pendidikan yang ditetapkan.
Semula, sekolah pendidikan guru (SPG untuk sekolah dasar) dan sekolah guru olahraga (SGO untuk sekolah dasar) dihapus. Digantikan oleh pendidikan guru sekolah dasar (PGSD, tingkat diploma dan kini sudah menjadi strata sarjana).
Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 6 dengan judul "30 Tahun Membenahi Guru".
Baca Epaper Kompas