logo Kompas.id
Opini”Ekonomis”, Kata yang Spesial
Iklan

”Ekonomis”, Kata yang Spesial

Setiap kata turunan yang berasal dari satu kata dasar mempunyai perbedaan makna masing-masing. Kata ”ekonomi” tentulah berbeda dengan kata ”ekonomis”. Di mana letak perbedaannya?

Oleh
ANTONIUS GALIH RUDANTO
· 0 menit baca
Kata ”ekonomi” tentulah berbeda makna dan penggunannya dengan kata ”ekonomis”. Di mana letak perbedaannya?
CAHYO HERYUNANTO

Kata ”ekonomi” tentulah berbeda makna dan penggunannya dengan kata ”ekonomis”. Di mana letak perbedaannya?

Kata ekonomi memiliki beberapa kata turunan, seperti perekonomian, ekonomis, dan ekonom. Dalam penggunaannya tidak jarang dijumpai kekeliruan antara kata ekonomi dan ekonomis.

Umpamanya saja, ada sebuah artikel berita di dunia maya dengan judul ”10 Biota Laut dengan Nilai Ekonomis Tinggi di Lombok, dari Sotong Buluh hingga Teripang”. Diinformasikan dari judul artikel tersebut berbagai jenis atau spesies biota laut.

Editor:
ALBERTUS SUBUR TJAHJONO
Bagikan