logo Kompas.id
OpiniTantangan Semakin Berat
Iklan

Tantangan Semakin Berat

Semakin banyak suara publik yang tersampaikan. Sesuatu yang patut diapresiasi dalam rangka peningkatan partisipasi publik sekaligus menyajikan inspirasi bagi pemangku kebijakan demi menuju Indonesia lebih baik.

Oleh
Pangeran Toba P Hasibuan
· 0 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/yw-Nf3uY4u7IOZrQUTRXa4s-zLw=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2021%2F02%2F09%2F20200703PRI03_1612880451_jpg.jpg
Mustawan loper koran Kompas yang selalu menawarkan koran Kompas di jembatan penyeberangan orang Ratu Plaza, Jakarta Pusat, seperti terlihat pada hari Jumat (3/7/2020). Penumpang bus Transjakarta yang sebagian besar adalah pekerja kantoran di kawasan Senayan adalah salah satu pelanggan potensialnya.

Kompas memasuki usia 58 tahun. Bukan usia muda untuk jurnalisme yang berjuang menjadi ”Amanat Hati Nurani Rakyat” tetapi juga tidak terlalu tua ”menjadi kawan dalam perubahan” di tengah dinamika bangsa.

Editor:
AGNES ARISTIARINI
Bagikan