logo Kompas.id
OpiniKeberagaman 190 Bangsa di Kota...
Iklan

Catatan Urban

Keberagaman 190 Bangsa di Kota ”Multikulti” Berlin

Pada 21 Mei, Hari Keberagaman Dunia dirayakan. Berlin salah satu kiblat keberagaman dengan penduduk dari 190 bangsa. Kejahatan terkait SARA berupaya menggerogotinya, tetapi Berlin konsisten menjadi kota terbuka.

Oleh
NELI TRIANA
· 0 menit baca
Neli Triana
SALOMO

Neli Triana

Senja di salah satu sudut kota Berlin, Kamis (25/5/2023).
KOMPAS/NELI TRIANA

Senja di salah satu sudut kota Berlin, Kamis (25/5/2023).

Berlin di ujung Mei. Cuaca ibu kota Jerman itu masih transisi menuju musim panas. Hujan bisa tiba-tiba mengguyur ditemani angin dingin, menusuk tulang. Esoknya, terang benderang. Tak ada lagi kelabu. Matahari garang bersinar sampai jam sembilan malam.

Editor:
RINI KUSTIASIH
Bagikan

Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 4 dengan judul "Berlin, Konsistensi Kota Terbuka yang Penuh Warna".

Baca Epaper Kompas
Terjadi galat saat memproses permintaan.