Iklan
Hindari Penggunaan ”Setelah Sebelumnya” dalam Kalimat
Penggunaan kata ”setelah” dan ”sebelumnya” dalam satu kalimat harus dihindari. Penggunaan dua kata yang kontradiktif, yang maknanya bertentangan, akan menimbulkan ketaksaan.
Setelah sebelumnya Samsung melarang karyawannya menggunakan ChatGPT, kini giliran Apple yang melarang karyawannya menggunakan ChatGPT untuk keperluan pekerjaan.