logo Kompas.id
β€Ί
Opiniβ€ΊKUPI, Perempuan, dan Sistem...
Iklan

KUPI, Perempuan, dan Sistem Pengetahuan

Perempuan rentan mengalami ketidakadilan sejak dalam pikiran dan sistem pengetahuan, termasuk sistem pengetahuan keagamaan. Mari adil kepada perempuan sejak dalam pikiran dan sistem pengetahuan.

Oleh
NUR ROFIAH
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/kR--OhDm4Le_R1te4bi7rGlUsII=/1024x576/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2022%2F11%2F17%2Fb4464740-c2d3-4b70-8e28-fe2550c8b044_jpg.jpg

Kongres Ulama Perempuan Indonesia (KUPI) kedua baru selesai digelar pada 26 November 2022. Cara pandang KUPI atas perempuan sebagai manusia seutuhnya dan subyek sepenuhnya tidak hanya melahirkan perbedaan pandangan dan sikap keagamaan, tetapi juga perbedaan sistem pengetahuan.

Cara pandang KUPI ini sejalan dengan semangat Hari Ibu yang diperingati pada 22 Desember 2022. Dalam sejarahnya, Hari Ibu di Indonesia terkait erat dengan perjuangan untuk memajukan dan memenuhi hak-hak perempuan.

Editor:
YOVITA ARIKA
Bagikan