Ekonomi 2023
Mengelola Harapan Hadapi Ekonomi 2023
Lembaga-lembaga internasional memprediksi terjadinya resesi global pada 2023. Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) dan komunikasi berkualitas memiliki peranan penting untuk bisa meredam guncangan yang terjadi.

ilustrasi
Perekonomian akan selalu mengalami siklus bisnis. Perekonomian akan menghadapi kondisi inflasioner, keseimbangan ekonomi makro, dan resesioner.
Dalam beberapa dekade lalu—ketika hubungan ekonomi antarnegara, regional, dan kawasan belum sekuat saat ini— siklus ekonomi sangat ditentukan persoalan konsumsi, produksi, dan kebijakan pemerintah secara domestik.
Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 6 dengan judul "Mengelola Harapan Hadapi Ekonomi 2023".
Baca Epaper Kompas