logo Kompas.id
OpiniKenyamanan Hidup sebagai...
Iklan

Psikologi

Kenyamanan Hidup sebagai Introver

Introver umumnya dipahami sebagai orang pemalu yang lebih suka menyendiri daripada bersama orang lain. Meskipun terkadang hal ini benar, acapkali masih merupakan kesalahpahaman umum.

Oleh
AGUSTINE DWIPUTRI
· 1 menit baca
Agustine Dwiputri
ARSIP PRIBADI

Agustine Dwiputri

Saya pernah membahas mengenai orang introver terkait hal yang perlu diketahui agar dapat menjalin interaksi dengan mereka ataupun keunggulan yang dimilikinya. Mari kita mengenali lebih lanjut situasi yang membuat mereka merasa nyaman menjalani kehidupannya dan lebih yakin dalam berinteraksi dengan orang lain, khususnya setelah masa belajar dan bekerja di rumah pascapandemi nanti terlewati.

Introver umumnya dipahami sebagai orang pemalu yang lebih suka menyendiri daripada bersama orang lain. Meskipun terkadang hal ini benar, acapkali masih merupakan kesalahpahaman umum atau stereotipe yang menyebabkan orang mengira bahwa introver tidak suka berada di dekat orang lain.

Editor:
ICHWAN SUSANTO
Bagikan

Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 13 dengan judul "Kenyamanan Hidup sebagai Introver".

Baca Epaper Kompas
Terjadi galat saat memproses permintaan.
Artikel Terkait
Belum ada artikel
Iklan