logo Kompas.id
OpiniMemimpin Jakarta di Masa...
Iklan

Memimpin Jakarta di Masa Transisi

Jika Gubernur Ali Sadikin (1966-1977) berhasil mengubah kota Jakarta yang kumuh menjadi metropolis, Gubernur Anies mencoba menata Jakarta menuju kota global. Namun, masih banyak pekerjaan rumah yang perlu diselesaikan.

Oleh
DJOHERMANSYAH DJOHAN
· 1 menit baca
ilustrasi
DIDIE SW

ilustrasi

Lima tahun lalu, sehari setelah Gubernur Anies Baswedan dilantik Presiden Joko Widodo, saya menulis kolom tentang ”Memimpin Ibu Kota Negara”.

Intinya, sebagai Gubernur DKI Jakarta, Anies tak hanya berkewajiban mengurus kepentingan warga, tetapi juga membuat ibu kota negara (IKN) aman, nyaman, tertib, kaya inovasi, dan modern (Kompas, 17/10/2017).

Editor:
SRI HARTATI SAMHADI, YOHANES KRISNAWAN
Bagikan