logo Kompas.id
β€Ί
Opiniβ€ΊMenjernihkan Religiusitas...
Iklan

Menjernihkan Religiusitas Pancasila

Pemahaman terhadap sila Ketuhanan YME semestinya tidak menggunakan perspektif agama tertentu, tetapi berdasarkan prinsip-prinsip universal agama. Fakta sejarah perumusan sila Ketuhanan YME juga menunjukkan demikian.

Oleh
SYAIFUL ARIF
Β· 1 menit baca
Ilustrasi
HERYUNANTO

Ilustrasi

Melalui uraian di kanal Youtube SMRC TV (14/7/2022), pengamat politik Saiful Mujani melontarkan isu tentang Pancasila yang lalu menjadi viral. Isu itu terkait dengan pemaknaan sila Ketuhanan Yang Maha Esa di dalam Pancasila, yang menurut Saiful masih dipahami secara sektarian. Tulisan ini ingin menanggapi pernyataan tersebut demi duduk persoalan yang lebih jernih.

Dalam pengamatannya, pendiri Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC) tersebut menengarai terjadinya sektarianisasi terhadap sila pertama Pancasila. Hal ini terjadi dalam klaim umat Islam yang dominan terhadap sila ini, yang mendasari sejumlah formalisasi syariat di negara Pancasila.

Editor:
YOVITA ARIKA
Bagikan