logo Kompas.id
β€Ί
Opiniβ€ΊPerjuangan Sepi Kelompok...
Iklan

Perjuangan Sepi Kelompok Rentan Menuju Pemulihan Pandemi 2022

Protokol kesehatan yang kita lakukan dalam keseharian tidak semata untuk melindungi kita, tetapi juga melindungi kelompok rentan yang masih berjuang dalam sepi. Karena sejumlah hal, mereka kesulitan mendapatkan vaksin.

Oleh
CORONA RINTAWAN
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/NjDwqbdYQiOfkLip0SIdEod6-ZQ=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F12%2F20211228-Opini-digital-3_1640686547.jpg
Kompas

Heryunanto

Hingga pertengahan Desember 2021, lebih dari 100 juta rakyat Indonesia telah menerima vaksin Covid-19 dosis kedua. Ini berarti hampir 50 persen dari total populasi sasaran vaksin di Indonesia telah terjangkau dan merupakan pencapaian yang perlu diapresiasi.

Namun, sebagian dari sekitar 50 persen yang belum mendapatkan vaksin tersebut adalah para lansia, penyandang disabilitas, mereka dengan komorbiditas, atau yang berada di tempat yang sulit terjangkau. Sampai saat ini, baru 7 juta lansia yang telah mendapatkan vaksin dosis kedua.

Editor:
Yovita Arika
Bagikan