logo Kompas.id
OpiniPublikasi Versus Inovasi
Iklan

Publikasi Versus Inovasi

Publikasi dan inovasi merupakan dua hal yang saling melengkapi dalam ekosistem riset. Publikasi merupakan langkah untuk memperkenalkan riset dan inovasi kepada masyarakat akademik dunia.

Oleh
AHMAD NAJIB BURHANI
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/A_1I_Zz66qlH6KcwUk0GkOOuvRY=/1024x718/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F08%2F20210826-Ilustrasi-Opini-Publikasi-vs-Inovasi_1629981276.jpg
DIDIE SW

Didie SW

Pada 12 Agustus 2021, Kompas membuat berita dengan judul ”Riset Tak Hanya Berhenti pada Publikasi”. Agenda-agenda riset diharapkan ”relevan dengan kebutuhan masyarakat dan pembangunan di semua sektor”.

Judul dan isi berita itu mengingatkan kepada instruksi Menteri Pendidikan Jepang Hakubun Shimomura kepada 86 universitas negeri di sana pada Juni 2015. Dalam instruksi tersebut, ia meminta kampus-kampus itu mengambil ”langkah-langkah aktif untuk menghapus fakultas-fakultas (ilmu sosial dan humaniora) atau mengubahnya untuk melayani area yang lebih memenuhi kebutuhan masyarakat”.

Editor:
yovitaarika
Bagikan