logo Kompas.id
โ€บ
Opiniโ€บAnak-anak Lapar Perlindungan
Iklan

Anak-anak Lapar Perlindungan

Maraknya anak-anak menjadi korban Covid-19 menunjukkan bahwa perlindungan pada anak-anak adalah persoalan serius bagi bangsa ini. Selain Covid-19, berbagai bentuk kekerasan juga mengancam anak-anak.

Oleh
SUTRISNO
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/GFaDdguvBV61u-3CRpEbMujEVbw=/1024x722/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F08%2F20210806-ILUSTRASI-OPINI-Anak-anak-Lapar-Perlindungan_1628257009.jpg
KOMPAS/SUPRIYANTO

Supriyanto

Peringatan Hari Anak Nasional (HAN) pada 23 Juli 2021 masih dipayungi awan kelabu pandemi Covid-19. Anak-anak Indonesia di tengah amukan virus korona yang mematikan. Varian baru Covid-19 membuat anak-anak rentan terpapar dan bisa merenggut jiwa. Maka, perlindungan terhadap anak-anak sangat penting dan harus menjadi fokus utama.

Tema HAN 2021, โ€Anak Terlindungi, Indonesia Majuโ€, sangat relevan dengan situasi yang dihadapi bangsa Indonesia saat ini. Anak adalah masa depan sehingga penting untuk melindungi anak-anak dari ancaman Covid-19.

Editor:
yovitaarika
Bagikan