logo Kompas.id
β€Ί
Opiniβ€ΊLayanan Kesehatan Masa Depan
Iklan

Layanan Kesehatan Masa Depan

Sudah waktunya kita memimpin inovasi bidang kesehatan melalui pemetaan potensi PT dalam pengembangan riset obat, teknologi, serta alat kesehatan dengan fokus pada upaya pencegahan primer.

Oleh
Budi Wiweko
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/UkaIU3N27yCnM1sp-U3mDUsw8kc=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2F20181018_HOSPITAL-EXPO_A_web_1539862733.jpg
KOMPAS/PRIYOMBODO

Berbagai alat kesehatan dipamerkan dalam Hospital Expo 2018 di Jakarta Convention Center, Jakarta, Kamis (18/10/2018). Pameran yang berlangsung hingga 20 Oktober 2018 tersebut menampilkan alat-alat kesehatan terkini dan teknologi pendukungnya yang diperuntukkan bagi pengunjung dan institusi kesehatan.

Data National Health Services 2019 menunjukkan, teknologi genomik, digital, dan kecerdasan buatan (artificial intelligence/AI) akan memberikan dampak besar pada perubahan pelayanan kesehatan ataupun perilaku tenaga kesehatan profesional saat ini.

Indonesia sebagai negara kepulauan dengan jumlah penduduk 260 juta lebih harus mampu beradaptasi dan memanfaatkan peluang sekaligus tantangan bagi peningkatan akses dan kualitas pelayanan kesehatan.

Editor:
yohaneskrisnawan
Bagikan