logo Kompas.id
โ€บ
Opiniโ€บPileg 2019: Bebas Tapi Tak...
Iklan

Pileg 2019: Bebas Tapi Tak Adil?

Apakah persaingan antar partai politik peserta pemilu dalam penyelenggaraan pemilu anggota DPR dan DPRD tahun 2019 telah berlangsung bebas dan adil? Evaluasi perlu dilakukan berdasarkan parameter pemilu demokratik.

Oleh
Ramlan Surbakti
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/RIYkBYbIiecvonGMZcmj4sCSBeA=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2F20190627_ENGLISH-CENDEKIAWAN-BERDEDIKASI_A_web_1561638470.jpg
KOMPAS/BAHANA PATRIA GUPTA

Prof Ramlan Surbakti Guru Besar Ilmu Politik Universitas Airlangga

Salah satu yang perlu dievaluasi dari setiap penyelenggaraan pemilu adalah: apakah pemilu sebagai persaingan antar-peserta pemilu sudah berlangsung secara bebas dan adil (free and fair).

Evaluasi perlu dilakukan karena persaingan yang bebas dan adil antar-peserta pemilu merupakan salah satu parameter pemilu demokratik. Apakah persaingan antar partai politik peserta pemilu dalam penyelenggaraan pemilu anggota DPR dan DPRD tahun 2019 telah berlangsung bebas dan adil?

Editor:
yohaneskrisnawan
Bagikan