logo Kompas.id
OlahragaTerbatasnya Ruang Gerak Ruben ...
Iklan

Terbatasnya Ruang Gerak Ruben Amorim di Manchester United

Berbeda dengan Erik ten Hag, Ruben Amorim tidak memiliki kemewahan dalam mengontrol penuh kebijakan transfer MU.

Oleh
I GUSTI AGUNG BAGUS ANGGA PUTRA
· 1 menit baca
Pelatih Sporting Lisbon Ruben Amorim mengawasi timnya saat melawan Rio Ave FC pada laga Liga Portugal di Stadion Dos Arcos, Vila do Conde, Portugal, 25 Februari 2024. Amorim diincar untuk menjadi pelatih di Liverpool, Barcelona, dan Bayern Muenchen.
AFP/MIGUEL RIOPA

Pelatih Sporting Lisbon Ruben Amorim mengawasi timnya saat melawan Rio Ave FC pada laga Liga Portugal di Stadion Dos Arcos, Vila do Conde, Portugal, 25 Februari 2024. Amorim diincar untuk menjadi pelatih di Liverpool, Barcelona, dan Bayern Muenchen.

MANCHESTER, SABTU — Ruben Amorim terkonfirmasi akan menggantikan Manajer Erik ten Hag yang dipecat Manchester United. Di sisi lain, klausul kontrak Amorim dipastikan membuat tugasnya di MU akan lebih berat. Selain memikul ekspektasi tinggi untuk mengangkat tim yang tengah terpuruk, ruang gerak Amorim dalam mengontrol kebijakan transfer ”Setan Merah” tidak seluas Ten Hag.

Dalam pengumuman resmi di akun media sosialnya, manajemen MU menuliskan ucapan selamat datang kepada Amorim. Di sana tertulis MU menuliskan Amorim sebagai pelatih baru. Ini berbeda dengan saat mereka mengumumkan kedatangan Ten Hag dari Ajax Amsterdam. Saat itu, diksi yang digunakan adalah manajer.

Editor:
WISNU AJI DEWABRATA
Bagikan