logo Kompas.id
β€Ί
Olahragaβ€ΊJalan Buntu Dua Sekutu
Iklan

Jalan Buntu Dua Sekutu

Para wakil Eropa benar-benar mendapatkan perlawanan keras di babak 16 besar Piala Dunia U-17. Kedigdayaan mereka di fase grup mendadak hilang tertelan bumi.

Oleh
I GUSTI AGUNG BAGUS ANGGA PUTRA
Β· 1 menit baca

Pemain Inggris, Myles Lewis-Skelly (kiri), berebut bola dengan pemain Uzbekistan, Lazizbek Mirzaev, dalam laga babak 16 besar Piala Dunia U-17, di Stadion Internasional Jakarta (JIS), Rabu (22/11/2023). Inggris tersingkir setelah kalah 1-2.
KOMPAS/YUNIADHI AGUNG

Pemain Inggris, Myles Lewis-Skelly (kiri), berebut bola dengan pemain Uzbekistan, Lazizbek Mirzaev, dalam laga babak 16 besar Piala Dunia U-17, di Stadion Internasional Jakarta (JIS), Rabu (22/11/2023). Inggris tersingkir setelah kalah 1-2.

Editor:
PRASETYO EKO PRIHANANTO
Bagikan