logo Kompas.id
β€Ί
Olahragaβ€ΊIndonesia Agar Manfaatkan...
Iklan

Indonesia Agar Manfaatkan Turkmenistan

Tim nasional Indonesia (peringkat 150) bisa memaksimalkan laga persahabatan melawan Turkmenistan (peringkat 138) di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jumat (8/9/2023), untuk memperbaiki ranking di FIFA.

Oleh
AMBROSIUS HARTO MANUMOYOSO
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/u0pr5dcewkWHgNasdzKhCqOOGvk=/1024x660/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2023%2F09%2F07%2Ff0b43f9b-d159-4cde-8702-5d3226da1c31_jpg.jpg

Pemain Timnas Indonesia pemanasan saat latihan di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Kamis (7/9/2023). Latihan untuk persiapan sehari menjelang laga FIFA Matchday melawan Timnas Turkmenistan. Turkmenistan berada di posisi 138 ranking FIFA, sementara Indonesia ada di posisi 150. Kemenangan atas Turkmenistan bisa mendongkrak posisi Indonesia di ranking FIFA.

SURABAYA, KOMPAS - Tim nasional Indonesia bisa memaksimalkan laga persahabatan melawan Turkmenistan untuk memperbaiki peringkat dFIFA di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Jumat (8/9/2023) pukul 19.00. Tim "Emerald", julukan tim nasional Turkmenistan (urutan ke-138), sedang dalam tren negatif untuk menghadapi tuan rumah "Merah Putih" (urutan ke-150).

Editor:
WISNU AJI DEWABRATA
Bagikan