logo Kompas.id
OlahragaLecutan Motivasi ”Garuda” dari...
Iklan

Lecutan Motivasi ”Garuda” dari Filipina

Indonesia menatap semifinal Piala AFF 2022 dengan percaya diri setelah mengalahkan Filipina, 2-1, di penyisihan grup, Senin malam. Kemenangan di Manila itu mengembalikan supremasi tim ”Garuda”.

Oleh
I GUSTI AGUNG BAGUS ANGGA PUTRA
· 1 menit baca
Striker Indonesia, Dendy Sulistyawan (kedua kiri), bersama rekan setimnya merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Filipina dalam laga lanjutan penyisihan Grup A Piala AFF 2022 di Stadion Rizal Memorial, Manila, Filipina, Senin (2/1/2023) malam. Indonesia menang, 2-1.
ANTARA FOTO/AKBAR NUGROHO GUMAY

Striker Indonesia, Dendy Sulistyawan (kedua kiri), bersama rekan setimnya merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Filipina dalam laga lanjutan penyisihan Grup A Piala AFF 2022 di Stadion Rizal Memorial, Manila, Filipina, Senin (2/1/2023) malam. Indonesia menang, 2-1.

MANILA, SENIN — Indonesia kembali merebut supremasi atas Filipina berkat kemenangan 2-1 pada laga penyisihan Grup A Piala AFF 2022 di Stadion Rizal Memorial, Manila, Filipina, Senin (2/1/2023) malam. Walaupun belum sempurna, masalah penyelesaian akhir tim ”Garuda” mulai dapat teratasi. Kondisi ini menjadi modal bagus Indonesia menatap semifinal.

Kemenangan tandang itu cukup menggembirakan mengingat Indonesia kehilangan dominasinya atas Filipina sejak 2014. Padahal, dahulu, Filipina kerap menjadi bulan-bulanan Indonesia di kejuaraan sepak bola Piala AFF.

Editor:
YULVIANUS HARJONO
Bagikan