logo Kompas.id
β€Ί
Olahragaβ€ΊPON Papua Mengajarkanku...
Iklan

PON Papua Mengajarkanku Keberagaman

Bertugas di PON Papua 2021 menjadi pengalaman perdana saya meliput PON dan menginjakkan kaki di Tanah Papua. Ada banyak pengalaman berharga yang saya dapat, terutama soal keberagaman Indonesia di "Bumi Cenderawasih".

Oleh
ADRIAN FAJRIANSYAH
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/yRd2OpshzGA9kCbBWc83NaDqBqw=/1024x691/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F11%2F3fb4b809-6872-4006-8ebb-4f9d2db0e01d_jpg.jpg
KOMPAS/ADRIAN FAJRIANSYAH

Pesawat Garuda Indonesia melewati balon udara PON Papua 2021 saat berlangsungnya perlombaan cabang atletik di Stadion Atletik Mimika, Kota Timika, Kabupaten Mimika, Kamis (14/10/2021).

Meliput Pekan Olahraga Nasional (PON) Papua 2021 adalah pengalaman baru bagi saya. Ini pertama kalinya saya meliput PON dan pertama kali pula menginjakkan kaki di Tanah Papua.

Ternyata, meliput PON bukan sekadar meliput kegiatan olahraga, melainkan juga belajar arti keberagaman Indonesia. Di Papua, saya bertemu dan berteman dengan orang-orang dari beragam daerah yang selama ini tidak pernah saya temui di kampung halaman saya di Palembang, Sumatera Selatan.

Editor:
Sri Rejeki
Bagikan