logo Kompas.id
β€Ί
Olahragaβ€ΊStephen Curry, Awalnya...
Iklan

Stephen Curry, Awalnya Diremehkan Kini Pecahkan Rekor

Sejak mengawali kariernya di NBA, Stephen Curry kerap diremehkan. Padahal, Curry mengukir berbagai prestasi dan rekor yang ikut melambungkan penjualan merek perlengkapan olahraga Under Armour.

Oleh
korano nicolash lms
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Ky9AzqViezJr7vVWYemJ0CHpajQ=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F04%2F8ff2945c-1c85-40a0-90b7-ff7a8a027e11_jpg.jpg
AFP/JESSE D GARRABRANT

Pemain Golden State Warriors, Stephen Curry, melesakkan bola saat bertanding menghadapi Philadelphia 76ers pada laga lanjutan NBA 2021 di arena serba guna Wells Fargo Center, Philadelphia, Pennsylvania, Amerika Serikat, Selasa (20/4/2021).

Sejak mengawali kariernya di NBA, Stephen Curry dengan tinggi badan 1,91 meter kerap diremehkan. Tidak hanya oleh seniornya, Curry juga diremehkan manajemen tim hingga rekan sesama pemain hasil Draft NBA 2009. Padahal, Curry sudah memperlihatkan kalau dirinya merupakan calon bintang besar di pentas NBA.

Tubuh Curry kurus dan tinggi badannya tidak memungkinkan dirinya menjadi pesaing terbaik di pentas bola basket level tertinggi di dunia, yang didominasi pemain dengan tinggi di atas 1,95 meter hingga lebih dari 2 meter.

Editor:
Wisnu Aji Dewabrata
Bagikan