logo Kompas.id
β€Ί
Olahragaβ€ΊDeRozan yang Kembali Menjadi...
Iklan

DeRozan yang Kembali Menjadi Pendulum Spurs

Drama tercipta ketika aksi DeMar DeRozan membawa kemenangan untuk San Antonio Spurs atas Dallas Mavericks. Aksi DeMar DeRozan mengubah kedudukan ketika pertarungan tersisa 0,5 detik.

Oleh
korano nicolash lms
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/NdtSmVsYtAruyvWGQ5oBoafCaP4=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F04%2FBKN-BKO-SPO-SAN-ANTONIO-SPURS-V-DALLAS-MAVERICKS_95641492_1618220905.jpg
TOM PENNINGTON/GETTY IMAGES/AFP

Pemain San Antonios Spurs, DeMar DeRozan, melakukan selebrasi setelah menjadi penentu kemenangan timnya dalam pertandingan NBA melawan Dallas Mavericks di American Airlines Center, Dallas, Texas, Minggu (11/4/2021) malam waktu Amerika Serikat atau Senin (12/4/2021) pagi WIB.

Drama pertarungan San Antonio Spurs versus Dallas Mavericks terjadi di American Airlines Center, Dallas, Texas, Minggu (11/4/2021) malam waktu Amerika Serikat atau Senin (12/4/2021) pagi WIB. Drama tercipta ketika aksi DeMar DeRozan membawa kemenangan untuk Spurs.

Step back jump shot DeMar DeRozan, ketika pertarungan tersisa 0,5 detik, sekalipun dalam pengawalan Dorian Finney-Smith, small forward Dallas Mavericks, mampu memberikan keunggulan tipis, 119-117, bagi Spurs.

Editor:
Wisnu Aji Dewabrata
Bagikan