logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊCoklit Pilkada Jabar Capai 35 ...
Iklan

Coklit Pilkada Jabar Capai 35 Juta Pemilih, Kota Bekasi Lambat

Pelaksanaan coklit untuk pemutakhiran data pemilih Pilkada Jabar telah mencapai 35,8 juta warga.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
Β· 1 menit baca
KPU melaksanakan coklit di rumah Sekretaris Jenderal PDI-P Hasto Kristiyanto pada 2 Juli 2024 di Kota Bekasi, Jawa Barat.
KPU JAWA BARAT

KPU melaksanakan coklit di rumah Sekretaris Jenderal PDI-P Hasto Kristiyanto pada 2 Juli 2024 di Kota Bekasi, Jawa Barat.

BANDUNG, KOMPAS β€” Proses pencocokan dan penelitian atau coklit untuk pemutakhiran data pemilih pemilihan kepala daerah di Jawa Barat telah mencapai 35.859.583 orang hingga Jumat (19/7/2024). Hanya di Kabupaten Bekasi tahapan coklit berjalan lambat.

Koordinator Divisi Data dan Informasi Komisi Pemilihan Umum Jabar Ahmad Nur Hidayat pada Sabtu (20/7/2024) memaparkan, sudah 35 juta warga yang mengikuti coklit sejak 24 Juni 2024. Persentase coklit di Jabar mencapai 99,85 persen.

Editor:
MARIA SUSY BERINDRA
Bagikan