logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊGelombang Angin Timur Landa...
Iklan

Gelombang Angin Timur Landa Perairan Sultra, Pelayaran Dituntut Waspada

Ombak setinggi 2 meter menerjang sisi timur Sulawesi Tenggara. Pelayaran terdampak dan dituntut waspada.

Oleh
SAIFUL RIJAL YUNUS
Β· 1 menit baca
Tim SAR Kendari bersiap melakukan evakuasi KM Putra Samudera yang mengalami mati mesin, kamis (18/7/2024). Tinggi gelombang yang mencapai 2 meter membuat pelayaran terdampak.
SAR KENDARI

Tim SAR Kendari bersiap melakukan evakuasi KM Putra Samudera yang mengalami mati mesin, kamis (18/7/2024). Tinggi gelombang yang mencapai 2 meter membuat pelayaran terdampak.

KENDARI, KOMPAS β€” Gelombang di atas 2 meter melanda perairan Sulawesi Tenggara seiring tiupan angin musim timur. Sejumlah pelayaran terdampak, bahkan hampir karam karena diterjang ombak. Pelaku pelayaran diharap waspada selama beberapa waktu ke depan.

Tingginya gelombang ini membuat sejumlah kapal terdampak. Salah satunya KM Putra Samudera yang mengalami mati mesin di sekitar perairan Toronipa, Konawe, Kamis (18/7/2024).

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan