logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊHari Lingkungan Hidup Momentum...
Iklan

Hari Lingkungan Hidup Momentum Hentikan Kriminalisasi Pejuang Lingkungan

Kriminalisasi pejuang lingkungan hidup dan masyarakat adat masih terus terjadi di Sumatera Utara.

Oleh
NIKSON SINAGA
Β· 0 menit baca
Aliansi Peduli Ekosistem Sumatera Utara melakukan aksi unjuk rasa meminta penghentian kriminalisasi tiga nelayan pejuang lingkungan di Kabupaten Langkat, Sumatera Utara, Senin (10/6/2024).
DOKUMENTASI YAYASAN SRIKANDI LESTARI

Aliansi Peduli Ekosistem Sumatera Utara melakukan aksi unjuk rasa meminta penghentian kriminalisasi tiga nelayan pejuang lingkungan di Kabupaten Langkat, Sumatera Utara, Senin (10/6/2024).

MEDAN, KOMPAS – Hari lingkungan hidup diharapkan menjadi momentum menghentikan kriminalisasi pejuang lingkungan di Sumatera Utara. Di Kabupaten Langkat, tiga warga ditangkap polisi setelah merobohkan bangunan yang didirikan perambah di kawasan hutan lindung. Di Simalungun, Sorbatua Siallagan diadili karena dianggap merusak hutan saat memperjuangkan hutan adatnya.

Aliansi Peduli Ekosistem Sumut bersama dengan warga desa penyangga hutan mangrove di Desa Kwala Langkat, Kecamatan Tanjung Pura, Langkat, memperingati Hari Lingkungan Hidup dengan merestorasi hutan mangrove, Senin (10/6/2024).

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan