logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊHidup Berdaya Setelah...
Iklan

Hidup Berdaya Setelah Mengalahkan Bara

Kebakaran hutan dan lahan mendorong warga Desa Dayun bersiasat mengelola lahan gambut. Dengan kreativitas dan pendampingan yang memadahi, warga bisa mengubah bencana menjadi wisata yang sejahterakan desa.

Oleh
PANDU WIYOGA
Β· 1 menit baca
Petugas gabungan berusaha memadamkan kebakaran lahan gambut di Desa Rimbo Panjang, Kecamatan Tambang, Kabupaten Kampar, Riau, Sabtu (5/9).
KOMPAS/PRIYOMBODO

Petugas gabungan berusaha memadamkan kebakaran lahan gambut di Desa Rimbo Panjang, Kecamatan Tambang, Kabupaten Kampar, Riau, Sabtu (5/9).

Pada 2015, sekitar 500 hektar lahan gambut di sekitar Desa Dayun terbakar saat musim kemarau. Rumah-rumah warga dikepung api dan asap. Orang-orang tak bisa bekerja, dan anak-anak tak bisa sekolah. Semua menanggung derita.

”Anak sulung saya kena ISPA (infeksi saluran pernapasan akut). Waktu itu umurnya tiga tahun,” kata Kepala Desa Dayun Nasya Nurgik (33), Senin (7/8/2023).

Editor:
AUFRIDA WISMI WARASTRI
Bagikan