logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊIngin Cetak Ahli Kesehatan...
Iklan

Ingin Cetak Ahli Kesehatan Mata, Universitas Ma Chung Buka Prodi Optometri

Di Indonesia, prodi pendidikan sarjana optometri saat ini hanya dimiliki oleh sedikit universitas dan akademi.

Oleh
DAHLIA IRAWATI
Β· 1 menit baca
Kerabat Paku Alam mengikuti pemeriksaan kesehatan mata oleh tim medis dari Rumah Sakit Mata Dr Yap di Pura Pakualaman, Yogyakarta, Rabu (21/2).
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Kerabat Paku Alam mengikuti pemeriksaan kesehatan mata oleh tim medis dari Rumah Sakit Mata Dr Yap di Pura Pakualaman, Yogyakarta, Rabu (21/2).

MALANG, KOMPAS β€” Universitas Ma Chung membuka program studi baru, yaitu Prodi Optometri. Diharapkan, kampus tersebut ingin mencetak para ahli kesehatan mata yang saat ini dinilai masih jarang. Studi Optometri akan mulai menerima mahasiswa pada Juli 2023.

Di Indonesia, prodi pendidikan sarjana optometri saat ini hanya dimiliki oleh sedikit universitas dan akademi.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan