logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊSembilan Hari Dilanda Banjir, ...
Iklan

Sembilan Hari Dilanda Banjir, Ratusan Warga Kudus dan Pati Masih Mengungsi

Ratusan warga terdampak banjir di Kudus dan Pati, Jawa Tengah, masih mengungsi hingga hari ke-9 banjir. Penanganan jangka panjang berupa normalisasi sungai yang mendangkal bakal dilakukan.

Oleh
KRISTI DWI UTAMI
Β· 1 menit baca
Papan meteran untuk mengukur ketinggian air ketika banjir sering terjadi di Dusun Tanggulangin, Kecamatan Jati, kabupaten Kudus, Jawa Tengah, Selasa (7/2/2023). Dalam beberapa bulan ini, sejumlah wilayah di Kabupaten Kudus terus-menerus dilanda banjir. Banjir tahunan ini menjadi salah satu yang terparah menggenangi permukiman, akses jalan pantura, lahan pertanian, dan ruang publik lainnya.
KOMPAS/P RADITYA MAHENDRA YASA

Papan meteran untuk mengukur ketinggian air ketika banjir sering terjadi di Dusun Tanggulangin, Kecamatan Jati, kabupaten Kudus, Jawa Tengah, Selasa (7/2/2023). Dalam beberapa bulan ini, sejumlah wilayah di Kabupaten Kudus terus-menerus dilanda banjir. Banjir tahunan ini menjadi salah satu yang terparah menggenangi permukiman, akses jalan pantura, lahan pertanian, dan ruang publik lainnya.

KUDUS, KOMPAS β€” Banjir setinggi 1 meter masih merendam sejumlah permukiman di Kabupaten Kudus dan Kabupaten Pati, Jawa Tengah, Kamis (9/3/2023). Akibatnya, ratusan warga terpaksa tetap mengungsi.

Banjir mulai menggenangi Kudus sejak Rabu (1/3/2023). Hingga Kamis petang, 42 desa di Kecamatan Mejobo, Jati, Jekulo, Undaan, dan Kaliwungu masih terendam banjir.

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan