logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊMasyarakat Karimunjawa...
Iklan

Masyarakat Karimunjawa Keluhkan Kelangkaan BBM

Kelangkaan BBM dikeluhkan oleh masyarakat Karimunjawa, Jepara, Jawa Tengah, selama hampir sepekan terakhir. Pengiriman BBM via laut seperti biasanya belum bisa dilakukan lantaran gelombang tinggi. Opsi lain terus dicari.

Oleh
KRISTI DWI UTAMI
Β· 1 menit baca
Agen penyalur minyak dan solar (APMS) di Karimunjawa, Jawa Tengah, kehabisan stok BBM, Rabu (5/4/2017). BBM belum dikirim sejak kapal yang mengangkut 8 kiloliter (kl) pertalite dan 16 kl biosolar terbakar pada 31 Maret. Kelangkaan BBM di Karimunjawa terjadi sejak lima hari lalu.
KOMPAS/KARINA ISNA IRAWAN

Agen penyalur minyak dan solar (APMS) di Karimunjawa, Jawa Tengah, kehabisan stok BBM, Rabu (5/4/2017). BBM belum dikirim sejak kapal yang mengangkut 8 kiloliter (kl) pertalite dan 16 kl biosolar terbakar pada 31 Maret. Kelangkaan BBM di Karimunjawa terjadi sejak lima hari lalu.

JEPARA, KOMPAS β€” Berhentinya pelayaran akibat gelombang tinggi membuat pengiriman BBM ke Pulau Karimunjawa, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah, terhambat. Kondisi itu membuat masyarakat di Karimunjawa mengeluhkan kelangkaan BBM. Selain membuat mobilitas masyarakat terganggu, kelangkaan BBM juga membuat mereka kehilangan potensi pendapatan.

Kelangkaan BBM mulai dirasakan oleh masyarakat Karimunjawa sejak Jumat (23/12/2022). Hari itu merupakan hari pertama penghentian pelayaran dari dan menuju Jepara lantaran cuaca buruk dan gelombang tinggi.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan