logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊTiga Pekerja Menjadi Tersangka...
Iklan

Tiga Pekerja Menjadi Tersangka dalam Peristiwa Semburan Minyak Ilegal di Musi Banyuasin

Tiga pekerja tambang ilegal ditetapkan sebagai tersangka atas peristiwa semburan minyak di Kecamatan Keluang, Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan. Saat ini, polisi masih mengejar pemodal dari aktivitas tersebut.

Oleh
RHAMA PURNA JATI
Β· 1 menit baca
Suasana di area tambang minyak ilegal di Kelurahan Keluang, Kecamatan Keluang, Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan, Jumat (16/9/2022). Semburan minyak yang berlangsung sejak Rabu (14/9/2022) itu membuat area dipenuhi minyak mentah. Warga pun berbondong-bondong mengais minyak.
KOMPAS/RHAMA PURNA JATI

Suasana di area tambang minyak ilegal di Kelurahan Keluang, Kecamatan Keluang, Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan, Jumat (16/9/2022). Semburan minyak yang berlangsung sejak Rabu (14/9/2022) itu membuat area dipenuhi minyak mentah. Warga pun berbondong-bondong mengais minyak.

KELUANG, KOMPAS β€” Polisi menetapkan tiga pekerja tambang ilegal sebagai tersangka dalam peristiwa semburan minyak di Kecamatan Keluang, Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan. Saat ini, pemodal dari aktivitas tersebut tengah diburu.

Semburan minyak mentah hasil penambangan ilegal terjadi di Keluang pada Rabu (14/9/2022). Kejadian ini adalah yang kesekian kalinya terjadi di Musi Banyuasin.

Editor:
Bagikan