logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊKapolri: Arus Balik Terus...
Iklan

Kapolri: Arus Balik Terus Meningkat, Satu Arah Akan Diperpanjang

Angka arus kendaraan di Gerbang Tol Kalikangkung, Semarang, Jawa Tengah, khususnya pukul 15.00, 16.00, dan 17.00, terus naik di atas 5.000 kendaraan per jam. Itu akan berdampak 6-7 jam kemudian di GT Cikampek.

Oleh
NORBERTUS ARYA DWIANGGA MARTIAR
Β· 1 menit baca
Kepala Kepolisian Negara RI Jenderal (Pol) Listyo Sigit Prabowo, dalam jumpa pers di Gerbang Tol Cikampek Utama, Sabtu (7/5/2022). Kapolri menyatakan rekayasa lalu lintas satu arah akan diperpanjang.
NORBERTUS ARYA DWIANGGA MARTIAR

Kepala Kepolisian Negara RI Jenderal (Pol) Listyo Sigit Prabowo, dalam jumpa pers di Gerbang Tol Cikampek Utama, Sabtu (7/5/2022). Kapolri menyatakan rekayasa lalu lintas satu arah akan diperpanjang.

KARAWANG, KOMPAS β€” Kepala Kepolisian Negara RI Jenderal (Pol) Listyo Sigit Prabowo menyatakan, rekayasa lalu lintas satu arah atau one way akan diperpanjang. Keputusan itu diambil dengan mempertimbangkan arus balik kendaraan yang terus meningkat di Gerbang Tol Kalikangkung, Jawa Tengah.

Jenderal (Pol) Listyo dalam jumpa pers di Gerbang Tol Cikampek Utama, Sabtu (7/5/2022), mengatakan, dari pantauan di gerbang tol tersebut, terjadi peningkatan arus lalu lintas kendaraan sejak Idul Fitri atau Hari-H sampai saat ini atau H+4.

Editor:
JOHANES GALUH BIMANTARA
Bagikan