logo Kompas.id
NusantaraKepadatan Arus di Tol...
Iklan

Mudik Lebaran 2022

Kepadatan Arus di Tol Pandaan-Malang Diprediksi Terjadi Setelah Lebaran

Jumlah kendaraan di Tol Pandaan-Malang jelang Lebaran belum menunjukkan peningkatan signifikan. Peningkatannya justru terjadi setelah Idul Fitri. Saat itu banyak warga berwisata menuju sejumlah daerah di Malang Raya.

Oleh
DEFRI WERDIONO
· 1 menit baca
Sebuah bus yang baru keluar dari Jalan Tol Pandaan-Malang tengah melintas menjelang simpang empat Karanglo, Singosari, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Kamis (28/4/2022). Hingga H-4 Lebaran, kendaraan yang melalui ruas tol ini masih landai.
KOMPAS/DEFRI WERDIONO

Sebuah bus yang baru keluar dari Jalan Tol Pandaan-Malang tengah melintas menjelang simpang empat Karanglo, Singosari, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Kamis (28/4/2022). Hingga H-4 Lebaran, kendaraan yang melalui ruas tol ini masih landai.

MALANG, KOMPAS — Arus mudik melalui Jalan Tol Pandaan-Malang di Jawa Timur hingga H-4 Lebaran belum menunjukkan tanda-tanda peningkatan signifikan. Lonjakan jumlah kendaraan di ruas tol sepanjang 38,4kilometer itu diperkirakan terjadi setelah Lebaran. Saat itu, banyak warga berwisata ke berbagai kawasan di Malang Raya.

Berdasarkan data PT Jasa Marga Pandaan-Malang, jumlah kendaraan tertinggi dalam enam hari terakhir terjadi pada akhir pekan, di atas 52.000 unit. Sementara pada hari kerja, jumlah kendaraan relatif stabil 44.000-47.000 unit per hari.

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan
Terjadi galat saat memproses permintaan.
Artikel Terkait
Belum ada artikel
Iklan