logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊSumbar Kirim 1,5 Ton Rendang...
Iklan

Sumbar Kirim 1,5 Ton Rendang untuk Korban Bencana Gunung Semeru

Bantuan ini bentuk solidaritas masyarakat Sumatera Barat dan diharapkan bisa meringankan beban korban bencana erupsi Gunung Semeru.

Oleh
YOLA SASTRA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/K8nFTEzkciAkz3PTiKsr2lWxD6Q=/1024x682/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F12%2FWhatsApp-Image-2021-12-12-at-20.17.01_1639382682.jpeg
DOKUMENTASI BIRO ADPIM SUMBAR

Gubernur Sumatera Barat Mahyeldi (kanan), didampingi Plt Kepala Pelaksana BPBD Sumbar Mulyadi (kiri), di Istana Gubernur Sumbar, Padang, melepas bantuan 1,5 ton rendang untuk masyarakat Lumajang, Jawa Timur, yang terdampak erupsi Gunung Semeru, Minggu (12/12/2021) malam.

PADANG, KOMPAS β€” Pemerintah Provinsi Sumatera Barat mengirimkan 1,5 ton rendang untuk membantu korban bencana Gunung Semeru di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur. Bantuan itu merupakan bentuk solidaritas masyarakat Sumbar dan diharapkan bisa meringankan beban korban bencana.

Pelaksana Tugas Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sumbar Mulyadi, Senin (13/12/2021), mengatakan, bantuan itu dikirimkan melalui jalur darat pada Minggu (12/12/2021) malam. Bantuan dilepas oleh Gubernur Sumbar Mahyeldi di halaman Istana Gubernur.

Editor:
aufrida wismi
Bagikan