logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊEkonomi Kalteng Tetap Tumbuh...
Iklan

Ekonomi Kalteng Tetap Tumbuh di Masa Pandemi, UMKM Masih Tertatih-tatih

Di tengah pandemi, kondisi ekonomi Kalimantan Tengah perlahan membaik. Meski demikian, pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) masih menemui banyak kesulitan.

Oleh
DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/znoXpzBGZ1EaFdmQLbxxr-MnHFQ=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2FDSC00923_1598354861.jpg
KOMPAS/DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO

Ibu-ibu di Bukit Batu, Kota Palangkaraya, Kalimantan Tengah, menjawet atau menganyam rotan, Selasa (25/8/2020).

PALANGKARAYA, KOMPAS β€” Di tengah tekanan pandemi Covid-19, kinerja perekonomian Provinsi Kalimantan Tengah triwulan II-2021 tumbuh 5,56 persen ditopang peningkatan sejumlah sektor, seperti kelapa sawit, industri olahan, dan pertambangan. Sebaliknya, sektor ekonomi rakyat termasuk usaha mikro, kecil, dan menengah masih tertatih-tatih.

Dalam paparan Badan Pusat Statistik (BPS), kinerja ekonomi Kalimantan Tengah pada Triwulan II-2021 tumbuh sebesar 5,56 persen (year on year) dibandingkan periode sama tahun 2020. Beberapa sektor menopang pertumbuhan ekonomi selama pandemi.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan