logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊBanjir Lumpur Kembali Terjang ...
Iklan

Banjir Lumpur Kembali Terjang Konawe Utara, Pemkab Tetapkan Darurat Bencana

Banjir bercampur lumpur yang kembali menerjang Konawe Utara membuat sejumlah rumah rusak berat. Daerah yang dikepung pertambangan ini membuat bencana rutin menyulitkan warga.

Oleh
SAIFUL RIJAL YUNUS
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/VCJuo6GX_MQdmDt--LlK5PEx8T4=/1024x688/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F07%2FWhatsApp-Image-2021-07-12-at-07.59.43_1626087354-e1626089619676.jpeg
DIDIN UNTUK KOMPAS

Banjir bercampur lumpur menerjang belasan rumah di Desa Tapunggaya, Kecamatan Molawe, Kabupaten Konawe Utara, Sultra, Senin (12/7/2021).

KENDARI, KOMPAS - Sejumlah wilayah di Kabupaten Konawe Utara, Sulawesi Tenggara, kembali diterjang banjir bercampur lumpur. Selain merusak rumah, banjir juga memutus akses ke sejumlah desa. Pemerintah daerah telah menerapkan status darurat bencana selama sepekan ke depan.

Sejumlah daerah di Konawe Utara tercatat masih tergenang banjir bercampur lumpur hingga Senin (12/7/2021). Sedikitnya ada lima desa terdampak di empat kecamatan di wilayah ini. Di Tapunggaya, Kecamatan Molawe, sedikitnya tiga rumah rusak berat dan puluhan rumah lainnya mengalami rusak ringan atau hanya terendam genangan air yang datang tiba-tiba.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan