logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊBelasan Rumah di Kolaka Rusak,...
Iklan

Belasan Rumah di Kolaka Rusak, Cuaca Buruk Masih Mengintai

Kondisi cuaca yang berubah cepat dipengaruhi siklon tropis di wilayah timur Indonesia.

Oleh
SAIFUL RIJAL YUNUS
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/2d3g-653kDLC5AXoqpucsyb_E8Y=/1024x1365/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F04%2FWhatsApp-Image-2021-04-05-at-15.45.54_1617622956.jpeg
BPBD KOLAKA

Belasan rumah warga di Kolaka, Sulawesi Tenggara, rusak diterjang angin kencang pada Senin (5/4/2021). Cuaca buruk masih berpotensi terjadi hingga tiga hari ke depan.

KENDARI, KOMPAS β€” Angin kencang menerjang wilayah Kolaka, Sulawesi Tenggara, dan menyebabkan 11 rumah warga rusak dengan kondisi atap dan dinding copot. Pemerintah berharap masyarakat tetap waspada di tengah kondisi cuaca yang masih berpotensi memburuk.

Angin kencang yang menerjang rumah warga di Kolaka, Sulawesi Tenggara, terjadi pada Senin (5/4/2021) siang. Belasan rumah warga di dua kelurahan di Kecamatan Wolo terdata rusak di sejumlah bagian.

Editor:
gesitariyanto
Bagikan