logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊSinyal Ketidakharmonisan Wali ...
Iklan

Sinyal Ketidakharmonisan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tegal Mencuat

Wakil Wali Kota Tegal Muhamad Jumadi disebut tidak berkantor selama beberapa hari terakhir. Jumadi beralasan, fasilitas penunjang seperti sopir dan ajudan ditarik sehingga ia tdak bisa pergi ke kantor.

Oleh
KRISTI UTAMI
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/qe5BHoPxNZxDh_Kkxf7XJlCOOdg=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F02%2FWhatsApp-Image-2021-02-22-at-17.30.05_1613989886.jpeg
KOMPAS/KRISTI UTAMI

Suasana Rumah Dinas Wakil Wali Kota Tegal di Kelurahan Mangkukusuman, Kecamatan Tegal Timur, Kota Tegal, Jawa Tengah, Senin (22/2/2021).

TEGAL, KOMPAS β€” Sinyal ketidakharmonisan antara wali kota dan wakil wali kota mencuat di lingkungan Pemerintahan Kota Tegal, Jawa Tengah. Ketidakharmonisan hubungan keduanya diduga berimbas pada penarikan fasilitas penunjang pekerjaan wakil wali kota, seperti, pengawalan, sopir, dan ajudan. Wakil Wali Kota Tegal Muhamad Jumadi pun memilih tidak berangkat ke kantornya.

Saat dihubungi melalui telepon Jumadi, mengakui dirinya tidak berkantor sejak Jumat (19/2/2021). Ia beralasan, fasilitas yang selama ini melekat padanya ditarik sehingga ia tidak bisa berangkat ke kantor.

Editor:
wahyuharyo
Bagikan