Anggota klub Mercedes-Benz Classic Club Indonesia (MCCI) memulai perjalanan dari Salatiga, Jawa Tengah, menuju Yogyakarta dalam acara Touring & Gathering Experience, Jumat (8/3/2019). Sehari sebelumnya, mereka mengawali perjalanan dari Jakarta.
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO