logo Kompas.id
β€Ί
Nusantaraβ€ΊCurah Hujan Belum Ganggu Padi
Iklan

Curah Hujan Belum Ganggu Padi

Oleh
Winarto Herusansono
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/rvuM2m7Kmy1T7aooLbt_59iwV74=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F02%2F415390_getattachment1d197346-fc76-436b-9dc5-a6671afe56fd406779.jpg
KOMPAS/P RADITYA MAHENDRA YASA

Memilih Bulir Padi - Petani memilih bulir padi yang disiapkan untuk pembuatan bibit di Desa Jatirogo, Kecamatan Bonang, Kabupaten Demak, Jawa Tengah, Senin (6/2). Dengan bibit padi yang berkualitas tersebut diharapkan memperoleh hasil produksi yang maksimal.Kompas/P Raditya Mahendra Yasa (WEN)06-02-2017

SEMARANG, KOMPAS – Curah hujan tinggi sejak awal Desember dinilai belum mengganggu produksi padi di sejumlah sentra pertanian di Jawa Tengah. Bahkan, hingga musim panen awal Maret mendatang, provinsi ini diperkirakan bakal surpus beras.

Wahid Pribadi (45), petani di Desa Wonosalam, Kabupaten Demak, Kamis (21/12) menuturkan, intensitas hujan menjelang akhir tahun, masih dalam batas normal dalam perhitungan tanaman padi. Jika tidak terjadi perubahan cuaca ekstrem hingga awal Maret mendatang, produksi padi bakal optimal.

Editor:
Bagikan