logo Kompas.id
Nama & PeristiwaMelanie Putria: Cinta Banget...
Iklan

Nama dan Peristiwa

Melanie Putria: Cinta Banget Olahraga

Melanie tak pernah menyangka bisa jatuh cinta pada olahraga karena sejak kecil amat jauh dari aktivitas tersebut.

Oleh
Dwi As Setianingsih
· 1 menit baca
https://assetd.kompas.id/cwpKxeKL5xyn0IN9z-iL9SZJNnI=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20181107_NAPER_B_web_1541582855.jpg
ARSIP PRIBADI

Melanie Putria

Bagi Melanie Putria (38), olahraga adalah penyelamat hidup. Tak hanya kala pandemi Covid-19 seperti saat ini, tetapi juga pada fase-fase sulit lain hidupnya. Salah satunya tahun 2011 ketika Melanie melahirkan buah hatinya, Sheemar. Kala itu, Melanie harus berhadapan dengan preeklamsia, baby blues, hingga post partum syndrome. 

Olahraga yang membuatnya berhasil melewati masa-masa sulit itu adalah lari. ”Makanya aku cinta banget sama lari. My turning point dan bisa kembali lagi berdaya menjadi Melanie seperti dulu itu karena lari,” ujar Melanie melalui sambungan telepon, Jumat (18/9/2020). 

Editor:
sariefebriane
Bagikan

Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 0 dengan judul "Cinta Banget".

Baca Epaper Kompas
Terjadi galat saat memproses permintaan.
Artikel Terkait
Belum ada artikel
Iklan